Evolusi Permainan Bongkar Pasang Tahun 1990-an di Era Modern

Permainan BP, atau yang dikenal dengan nama bongkar pasang, merupakan salah satu permainan tradisional yang sangat populer di Indonesia pada tahun 90-an. Permainan ini melibatkan kreativitas dan imajinasi yang tinggi. Meskipun permainan ini sederhana, BP mampu menghadirkan kebahagiaan dan kebersamaan di antara anak-anak, khususnya anak perempuan. Seiring dengan perkembangan zaman dan modernisasi, permainan ini mengalami […]

5 Permainan Tradisional untuk Kreativitas Anak, Bongkar Pasang Salah Satunya

Sumber: Dokumen Pribadi Pernahkah kamu teringat permainan masa kecil yang dulunya membantu mengasah kreativitas? Permainan-permainan sederhana ini seringkali terlupakan, padahal banyak di antaranya membantu kita berimajinasi dan mengembangkan keterampilan tanpa kita sadari. Di era digital yang serba canggih sekarang, game online lebih menarik perhatian anak-anak. Mereka lebih sering menghabiskan waktunya dengan bermain gadget. Meskipun tampak […]

Nostalgia Boneka Bongkar Pasang, Ini 2 Boneka Seram dari Indonesia

Boneka adalah mainan yang berbentuk manusia, hewan atau tokoh fiksi. Boneka juga biasanya digunakan sebagai mainan anak-anak untuk menaikkan tingkat kreativitas anak dan juga imajinasi mereka. Salah satu jenis boneka yang sampai sekarang masih digemari anak-anak karena harganya yang murah adalah bongkar pasang atau BP. BP ini memiliki manfaat untuk meningkatkan kreativitas anak. Bukan hanya […]

The Sims, Permainan Bongkar Pasang Era Digital

Permainan Bongkar Pasang (BP) sudah banyak digandrungi oleh anak-anak zaman 1990-an. Cara bermainnya yang unik, yaitu bermain peran, membuat anak-anak bisa berimajinasi. Karakter-karakter yang terbuat dari kertas itu dapat berperan menjadi apa pun yang anak-anak inginkan. Selain itu peran serta sifat bisa dibuat sesuai alur cerita yang diinginkan. Bermain dengan permainan jenis ini memang menyenangkan, […]

Mainan Bongkar Pasang sebagai Refleksi untuk Orang Tua, Kenali 4 Jenis Pola Asuh pada Anak

Aktivitas pada permainan BP dapat menjadi cerminan pola asuh orang tua terhadap setiap anak. Hal ini dikarenakan imaijinasi anak pada saat membuat alur cerita pada karakter mainan BP-nya terbentuk dari apa yang mereka dapat dari pola asuh orang tua dan lingkungan sekitarnya. Seorang anak menyerap apa yang dia terima dari orang tuanya lalu merepresentasikan apa yang dia dapat. Setiap orang tua pasti mempertimbangkan pola asuh yang mereka pilih untuk kebaikan setiap anaknya berdasarkan nilai hidup, norma dan budaya yang ada.

Yuk, Nostalgia Manfaat Permainan 90-an

Ingat nggak, bagaimana serunya bermain permainan yang nggak perlu layar atau gawai? Permainan tradisional ini bikin kita balik ke masa kecil yang sederhana tapi seru banget. Salah satu contoh yang ikonik adalah permainan BP (bongkar pasang), yang dulu hit di kalangan anak-anak yang lahir sebelum zaman digital. Buat anak-anak di era 80-an sampai awal 90-an, […]

5 Permainan yang Populer di Kalangan Anak 90-an

Apa yang terlintas di pikiran kalian tentang permainan di tahun 90-an? Permainan boneka seperti Barbie atau Boneka Bongkar Pasang tentu memiliki tempat tersendiri di kehidupan anak generasi 90-an. Permainan tersebut sangat digemari karena membantu kita merealisasikan imajinasi kita sebagai pemain. Apakah kalian tahu mainan apa saja yang tidak kalah populer di generasi 90-an? Berikut adalah […]

Boneka Kertas, Permainan Sederhana Pengembang Imajinasi Anak

Tahukah kalian? Imajinasi merupakan salah satu hal penting bagi anak. Melalui imajinasi, anak-anak dapat mengembangkan kreativitas, kemampuan berpikir, dan kecerdasan emosional mereka. Salah satu cara sederhana untuk mengembangkan imajinasi anak adalah melalui permainan boneka kertas. Permainan Sederhana dengan Sejuta Imajinasi, Apa Itu Boneka Kertas? Boneka kertas atau yang sering disebut bongkar pasang (BP) merupakan permainan […]

3 Manfaat Bermain The Sims, Game Simulasi Kehidupan Serupa dengan Bongkar Pasang

Sebelum maraknya permainan online di kalangan pelajar, BP (Bongkar Pasang) menjadi permainan yang banyak digemari di tahun 1990 sampai 2000-an. BP merupakan permainan peran dan simulasi kehidupan sehari-hari dengan media utama kertas. Seiring berkembangnya zaman, permainan online saat ini lebih banyak digemari oleh berbagai kalangan mulai dari anak kecil, pelajar, hingga orang dewasa. Salah satu […]

Selain Mengasah Kreativitas, Ini 3 Manfaat Lain Permainan Bongkar Pasang bagi si Kecil

Permainan bongkar pasang tidak hanya sekedar hiburan bagi si kecil. Tetapi, permainan ini menyimpan banyak manfaat untuk membantu tumbuh kembang si kecil lho!  Selain mengasah kreativitas, permainan ini banyak mengembangkan kemampuan-kemampuan yang bermanfaat bagi masa depan si kecil. Berikut 3 manfaat lain dari permainan bongkar pasang yang tidak disadari! No. 3 sangat dibutuhkan anak! 1. […]